Page 61 - TEMPLATE PELAPORAN PELAKSANAAN AUDIT INTERNAL APLIKASI KHUSUS
P. 61
KHUSUS. Dokumen tersebut berfungsi sebagai identifikasi kendala
seperti error/bugs serta prosedur recovery-nya, sehingga dapat dengan
cepat dan tepat ditangani oleh tim operasional apabila terdapat kendala
selama operasional berlangsung.
FAQ (Frequently Ask Question) yang sudah disusun dalam format excel,
agar ditampilkan dalam halaman bantuan pada APLIKASI KHUSUS,
sebagai konten informasi bagi pengguna. Dengan demikian dapat
meminimalisir pertanyaan yang serupa yang diajukan kembali pada
layanan helpdesk yang dimiliki.
Pengembangan API agar dipertimbangkan sesuai persyaratan aplikasi
khusus, dimana kegunaan API dapat membantu APLIKASI KHUSUS dan
aplikasi layanan instansi sejenis untuk saling berkomunikasi secara lintas
platform. Penerapan API dapat menciptakan integrasi layanan dan data
di antara aplikasi-aplikasi kepememiluan tersebut bisa saling terkoneksi,
dan ditampilkan di masing-masing aplikasi.
Rekomendasi Operasional Infrastruktur Pendukung
Karena infrastruktur pendukung adalah cloud , dengan demikian
penanganan insiden sangat tergantung pada perjanjian kerja sama dengan
pihak . Oleh karena perlu melakukan dan melengkapi dokumen penelahaan
terhadap insiden yang terjadi sesuai perjanjian kerja dengan . Hal ini
dilakukan untuk meminimalisir terjadinya insiden serupa atau mempercepat
response time penanganan insiden agar tidak mengganggu layanan
APLIKASI KHUSUS.
Rekomendasi Operasional Kinerja Jaringan
Pada aspek kinerja jaringan merupakan pemeriksaan terhadap penggunaan
umum jaringan dan perangkat keras, prosedur dan tutorialnya serta
bagaimana penanganan atas gangguan yang terjadi.
Untuk APLIKASI KHUSUS, Pusdatin INSTANSI memberikan SOP
Manajemen Insiden,
SOP Instalasi Aplikasi dan Petunjuk Teknis Akses Masuk Data Center,
43