Page 15 - Melakukan Konfirmasi Jawaban Auditee, Untuk Audit AIA SPBE
P. 15
Perbandingan Nilai Kapabilitas dan Nilai Kematangan
Nilai Kematangan
Nilai Kapabilitas Kemampuan organisasi dalam
Level Tingkat kemampuan organisasi dalam melaksanakan melaksanakan kelompok proses
proses pada setiap indikator penilaian atau setiap tahapan proses yang
telah didefinisikan
Level 0 Tidak dilaksanakan
Dilaksanakan (notulen rapat/undangan)
Level 1 Rapat membahas draft penetapan kebijakan internal atau rapat Rintisan
membahas penerapannya
Dilaksanakan dan Dikelola
Level 2 (Ada dukungan kebijakanya walau kurang lengkap) Terkelola
Auditor memerika apakah pertanyaan sudah diatur dalam kebijakan
internal tersebut
Dilaksanakan, Dikelola dan Didefinisikan
Level 3 Terdefinisikan
(Bukti penerapannya)
Level 4 Terkelola dan Terukur
Level 5 Optimum