Page 45 - Pedoman Kebahasaan
P. 45

BNI  memanjakan  nasabahnya  dengan  tabungan

                  pendidikan,  tabungan  hari  tua,  tabungan  berjangka,
                  dan sebagainya.


          14. Penggunaan dan seterusnya  (dst.)  “urutan”

              Contoh:

                  Murid-murid mulai mengerjakan soal nomor 1, nomor 2,
                  nomor 3, dan seterusnya.


          15. Penggunaan Kata beberapa

              Kata beberapa berarti “lebih dari dua, tetapi tidak banyak”
              (KBBI 2013). Dengan kata lain, beberapa bermakna jamak

              juga. Artinya, setelah kata beberapa tidak perlu diikuti kata

              yang bermakna jamak. Contoh:
                  Benar                       Salah

                  beberapa buku               beberapa buku-buku
                  beberapa gedung             beberapa gedung-gedung

                  beberapa penerbit           beberapa penerbit-penerbit

                  beberapa rumah              beberapa rumah-rumah


          16. Penggunaan Kata banyak
              Kata  banyak  bermakna  jamak  atau  plural.  Karena  sudah

              berarti jamak, kata banyak tidak perlu diikuti kata-kata yang
              juga menunjukkan jamak. Contoh:





                                          44
   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50