Page 13 - Microsoft Word - Modul 1 Keselamatan dan Proteksi Radiasi Konsep dan Regulasi
P. 13

B. Alokasi Waktu

                         10 Jam Pembelajaran @ 45 menit.


                      C. Tujuan  Pembelajaran

                         1.  Hasil Belajar
                             Setelah  mempelajari  mata  pelatihan  ini,  peserta  mampu  menjelaskan

                             mengenai  sistem  dosimetri,  kualifikasi  operasi,  dan  pengujian  kualifikasi
                             operasi.
                         2.  Indikator Hasil Belajar

                             Adapun  indikator  hasil  belajar  pada  mata  pelatihan  ini,  adalah  sebagai
                             berikut:

                             1.  Menjelaskan teori dasar dosimetri.
                             2.  Menjelaskan jenis dosimeter.

                             3.  Menjelaskan sistem kalibrasi dosimeter.
                             4.  Menjelaskan uji kualifikasi.

                             5.  Menjelaskan aplikasi iradiasi.

                      D. Materi Pokok

                          Mata pelatihan ini terdiri dari lima materi pokok, yaitu:

                             1.  Dasar dosimetri.
                             2.  Jenis dosimeter.
                             3.  Sistem kalibrasi dosimeter.

                             4.  Uji kualifikasi.
                             5.  Aplikasi iradiasi.
























                      Pelatihan Petugas Iradiator                                                                           2
   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17   18