Page 17 - Melakukan Konfirmasi Jawaban Auditee, Untuk Audit Aplikasi dan Audit Infrastruktur
P. 17

Penulisan Konfirmasi Auditor







        Penulisan penjelasan konfirmasi yang jelas, dapat memudahkan Auditor dalam membuat temuan dan
        rekomendasi :


        Contoh Manajemen Operasional Layanan - Pemberian Bantuan Layanan :
           1. [Sudah sesuai / belum] dengan bukti notulensi rapat yang membahas untuk operasional layanan /
                pedoman manajemen layanan untuk aplikasi xxx, *NOTE : [Mohon Auditor memeriksa data
                dukung level 1 pada indikator pertanyaan 42-47 / seluruh pertanyaan di Aktivitas manajemen

                operasional layanan]* pada indikator pertanyaan 45.
           2. Kebijakan / Pedoman Manajemen Layanan *[Disahkan oleh sekretaris utama / sekda untuk

                mengatur seluruh unit / belum]*, yang *[telah mengatur / belum mengatur]* terkait pemberian
                bantuan layanan telah tersedia pada Pedoman Manajemen Layanan SPBE dengan nomor
                dokumen xx/xxx/xxxx pada halaman xx
           3. Penerapan dalam memberikan bantuan layanan *[sudah diterapkan melalui sistem helpdesk /
                belum diterapkan]*

        Level *[diturunkan / dinaikkan / sesuai]* menjadi Level [3]
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22