Page 59 - Kriteria Penilaian Fungsional dan Kinerja Infrastruktur SPLP
P. 59

Pemenuhan Nilai Level Kapabilitas 2






               Kebijakan Internal Layanan Sistem Penghubung Layanan yang mengacu pada
               Permen Kominfo No. 1 Tahun 2023 tentang Interoperabilitas Data diperlukan
               sebagai dokumen pendukung Nilai Kapabilitas 2.


               Apabila instansi telah memiliki
               dokumen kebijakan tersebut
               (yang diklaim di indikator 7 pada
               Pemantauan dan Evaluasi SPBE
               PAN-RB), maka dapat memenuhi
               level 2 untuk semua indikator di
               Audit Infrastruktur SPLP.
   54   55   56   57   58   59   60   61